Friends

Wednesday, October 27, 2010

Mudah Melakukan Resize atau Rotate Gambar di Ubuntu

Ketika menggunakan Windows XP, aku menemukan program XP Powertoys yang memiliki cukup banyak program-program kecil yang bermanfaat. Antara lain adalah Image Resizer yang dapat dengan mudah merubah ukuran gambar.
Nautilus, file manager standar khusus untuk GNOME telah menyediakan program tambahan semacam plugin yaitu Nautilus Image Converter.
Instalasi Nautilus Image Converter
Nama paketnya adalah ‘nautilus-image-converter’, dan untuk instalasinya cukup ketikkan perintah :

sudo apt-get install nautilus-image-converter
Kemudian logout dari user anda. Atau restart Nautilus dengan cara sebagai berikut :
1. Melalui terminal ketik ‘killall nautilus’ untuk menutup semua proses Nautilus
2. Ketik ‘nautilus -q’ untuk menjalankan kembali Nautilus
Cara menggunakan Nautilus Image Converter
Pengunaannya cukup mudah yaitu dengan melakukan klik kanan pada gambar, kemdian pilih Resize / Rotate
screenshot_006  
screenshot_006
  • Share/Bookmark

0 comments:

Post a Comment

#
### ###