Friends

Monday, August 15, 2011

VGA Gratis


Pasti pembaca bingung apa nih maksudnya VGA gratis, apa mas bintang akan bagi bagi VGA secara gratis. Kalau gitu makasih nih mas bintang laptop ane lagi butuh operasi. Bukan, maksudnya adalah menggunakan Virtual card untuk memaksa VGA lama mampu menjalankan fitur-fitur yang ada di VGA generasi baru. Wah.. berarti mas Bintang bohong donk! Ya! Gitu deh….
Jadi kalau kamu punya komputer atau laptop jadul, bisa menggunakan aplikasi ini untuk memaksa game baru dapat berjalan di VGA lama sampean. Virtual VGA ini gratis kok sampai ke akar-akarnya. Kamu tinggal download di 3dfxzone, install dan jalankan.
Cara makai nih software gratis, juga relatif gampang kok. Setelah lu sedot tuh aplikasi dari si empunya website, kamu tinggal extract lalu jalankan 3D analyzer. Setelah situ masuk ke dalam aplikasi, cukup lakukan langkah-langkah kecil berikut ini :
  1. Aktifkan Emulasi DX9 feature di hardware(cap bits dan features
  2. Centang juga fitur Game fixes
  3. Click “Save batch File”, ini untuk menyimpan setting yang telah kamu buat, you know?a
  4. Lalu tinggal jalankan, tentu setting diatas tidak bersifat absolut… silahkan diubah-ubah sendiri nilainya dan lihat bagaima pengaruhnya dengan game, apakah akan berjalan cepat, lambat atau bahkan merangkak…

WOW berarti laptop lama saya bisa memainkan game yang baru-baru ya!!! atau saya bisa memainkan game online kesayangan seperti point blank, crossfire atau War Rock
Tentu saja yang namanya virtual VGA tidak menjamin sebuah game berjalan baik karena juga pastinya akan mengorbankan hal hal lain semacam resolosi. Akhir kata… semoga berhasil!!!

0 comments:

Post a Comment

#
### ###